0

Pemrograman Terstruktur

Share this Article on :
Halooo Semua! habis tidur panjang dari ngeblog nie :v
Karena ada tugas kuliah saya akan membuat artikel tentang Pemrograman terstruktur.
Kalian tau apa itu Pemrograman Terstruktur?
Pemrograman Terstruktur merupakan suatu tindakan untuk membuat program yang berisi instruksi-instruksi dalam bahasa komputer yang disusun secara logis dan sistematis supaya mudah dimengerti,


Ide pemrograman terstruktur pertama kali diungkapkan oleh Prof Edsger Djikstra dari Universitas Eindhoven sekitar tahun 1965. Dalam papernya, Djikstra mengusulkan peniadaan perintah GOTO pada pemrograman terstruktur. Berbeda dengan pendapat HD Millis yang mengungkapkan bahwa pemrograman terstruktur tidak tergantung pada ada tidaknya GOTO tetapi lebih pada struktur program itu sendiri. Dari pernyataan keduanya, memberikan gambaran tidak adanya definisi yang jelas untuk pemrograman terstruktur. Tetapi dapat digaris bawahi bahwa pemrograman terstruktur merupakan suatu proses untuk mengimplementasikan urutan langkah untuk menyelesaikan suatu masalah dalam bentuk program.

Tujuan dari pemrograman terstruktur adalah:

1.       Meningkatkan kehandalan suatu progam,
2.       program mudah dibaca dan ditelusuri,
3.       menyederhanakan kerumitan program,
4.       pemeliharaan program, dan
5.       meningkatkan produktivitas pemrograman.

Saya dapat file dari dosen tentang pemrograman terstruktur mungkin kalian berminat silahkan download DISINI




Artikel Terkait:

0 comments: